40 Kata Kata Bijak BJ Habibie Penuh Inpirasi dan Motivasi
Semua orang pasti kenal dengan sosok inspiratif dan jenius kali ini, BJ Habibie atau sapaan akrabnya adalah Eyang Habibie. Nama lengkap dari BJ Habibie adalah Prof. Dr. Ing. H. Bachruddin Jusuf Habibie, beliau adalah sosok yang sangat berjasa kepada negeri ini.
Selain pernah menjadi Presiden RI ke-3, BJ Habibie juga di kenla sebagai Bapak Teknologi Indonesia, pada tahun 1995 beliau berhasil memimpin proyek pembuatan pesawat bernama N250 Gatot Kaca, Pesawat itu adalah pesawat pertama buatan indonesia.
Oke, dari latar belakangnya sedikit saja kita sudah bisa mendeskripsikan bahwa Beliau BJ Habibie memang seorang yang pandai dan inspiratif.
Kumpulan Kata Kata Bijak BJ Habibie
Beliau juga sering melemparkan kata kata bijak yang sangat memotivasi dan meninspirasi, baik tentang Kehidupan, Kesuksesan, ataupun tentang Cinta. Nah inilah kata-kata bijak BJ Habibie yang sangat Inspiratif.
Kata Kata bijak BJ Habibie yang Menginspirasi (GAMBAR)
Kata Kata bijak BJ Habibie yang Menginspirasi (Quotes)
Belajarlah untuk selalu mengucap Syukur dari hal-hal yang baik dalam kehidupanmu, dan Belajarlah menjadi kuat dari segala hal-hal buruk yang menimpa kehidupanmu.
Puncak dari rasa rindu seseorang adalah ketika tidak lagi bertemu, tidak lagi bertegur sapa, Tetapi sesungguhnya di dalam hati saling mendoakan.
Terkadang yang kamu butuhkan bukanlah seseorang yang Pintar menasehati, Tetapi yang kamu butuhkan adalah seseorang yang Tulus mendengarkan dan memahami.
Cinta itu seseungguhnya adalah Keikhlasan, Tak ada Paksaan, Ataupun rasa pelampiasan.
Kegagalan hanya akan terjadi bila kita Menyerah.
Tak perlu seseorang yang sempurna, Cukup temuka orang yang bisa membuat kamu Bahagia dan Berarti lebih dari siapapun.
Kesempurnaan tidak aka datang dengan sendirinya. Tapi, kesempurnaan harus di Upayakan, Kesempurnaan harus di Nilai. Lalu, Proses dan Hasil pekerjaan harus di awasi.
Jadilah anak muda yang Produktif, sehingga nanti bisa menjadi pribadi yang Profesional, yaitu dengan tidak melupakan dua hal IMAN dan TAKWA.
Salah satu kunci dari Kebahagiaan adalah dengan Menggunakan uang yang kamu miliki untuk Pengalaman, bukan untuk Keinginan.
Nafsu membawa Kebahagiaan hanya sesaat, Tetapi cinta memberikan Kebahagiaan selamanya.
Kita tidak boleh lelah!, dan kita tidak boleh kalah!. Masa depan indonesia beraa di tangan anak muda. Anak muda harus di tuntun ke arah yang positif.
Dalam hidup ini saya memiliki Mental seperti layaknya orang yang sedang bermain Sepeda, Bila saya tidak mengayuh maka sepeda sata akan jatuh, dan jika saya berhenti bekerja maka saya Mati.
Kesetiaan berarti sebuah Ketulusan untuk Menyimpan satu Hati di dalam Hati, dan saling berjanji untuk tidak Mengkhianati.
Cinta seati sesungguhnya adalah dengan memandang suatu kelemahan lalu di ubah menjadi sebuah Kelebihan untuk selalu mencintai dan menyayangi.
Pengalaman itu tidak bisa di pelajari, tetapi Pengalaman itu harus di lalui.
Jika tidak ada Bahu untuk Bersandar, Tetapi selalu ada lantai untuk bersujud.
Saat seseorang menghinamu, itu adalah sebuah pujian bahwa selama ini mereka telah sia-sia menghabiskan waktu hanya untuk memikirkanmu, Bahkan ketika kamu sama sekali tidak memikirkan mereka.
Salah satu kunci hidup bahagia adalah menggunakan uang yang kamu punya untuk Pengalaman, bukan untuk Keinginan.
Di mana pun saat ini kamu berada, selalu lah menjadi yang Terbaik dan berikan yang Terbaik dari apa yang bisa kamu berikan.
Keberhasilan sesungguhnya bukan milik orang pintar. Keberhasilan adalah milik mereka yang senantiasa Berusaha.
SUKSES bukan hanya milik mereka yang punya IPK Tinggi saja.
Dalam hidup saya selalu memiliki mental bahwa hidup ini seperti Seseorang yang bermain Sepeda, Bila saya tidak mengayuh maka saya akan Jatuh, Dan jika syaa berhenti bekerja maka saya akan Mati.
Jika bukan anak bangsa ini yang membangun bangsanya sendiri, Siapa lagi? Jangan harap saudara mengaharapkan orang lain yang datang untuk membangun bangsa ini.
Belajarlah untuk mengucap syukur dari hal-hal baik di dalam hidupmu. dan Belajarlah menjadi kuat dari hal-hal yang buruk di Hidupmu.
Apabila kamu sudah memutuskan untuk menekui suatu bidang tertentu, Jadilah orang yang selalu konsisten. Itu adalah kunci keberhasilan yang sesungguhnya.
Cinta bukan selalu soal menatap satu sama lain, Tetapi cinta adalah memandang ke luar bersama ke arah yang sama.
Cinta itu sebuah Keikhlasan, Tidak ada paksaan, Apalagi rasa pelampiasan.
Kegagalan hanya akan terjadi bila kita Menyerah!.
Pengalaman itu tidak bisa diPelajari, Tetapi pengalaman itu harus diLalui.
Nafsu hanya akan membawa kebahagiaan yang sesaat. Namun, cinta yang tulus dan sejati akan memberikan kebahagiaan yang Sebenarnya.
Persahabatan sering berakhir dengan kata cinta, Tetapi cinta kadang berakhir bukan dengan Persahabatan.
Kita tak boleh Lelah dan ita juga tak boleh Kalah, Masa depan negeri ini berada di tangan anak muda. Anak muda harus ditunutn ke arah yang Positif.
Meskipun raga ini telah dipisahkan oleh kematian, namun cinta sejati tetap akan tersimpan dengan abadi di relung hati.
Hiduplah seperti kamu akan mati besok, dan Berbahagialah seperti kamu akan hidup selamanya.
Jadilah anak muda yang produktif, Sehingga kamu bisa menjadi pribadi yang professional dan tidak melupakan dua hal penting, yaitu Iman dan Takwa.
Saat muda kita habiskan dengan bermalas-malasan, maka ketika tua nanti kita juga akan malas-malasan lalu tidak terasa besok mati. Namun jika kita banyak belajar dan banyak menganalisa maka ketika tua kita menang.
Jadilah pribadi yang siap dan sedia dalam menghadapi setiap tantangan yang datang.
Tidak ada gunanya anda memiliki IQ tinggi, Tapi Pemalas dan Tidak memiliki Disiplin. Yang penting anda sehat, mau berkorban untuk masa depan yang lebih cerah.
Jadikan saya suamimu yang paling kamu idam-idamkan, dan Berilah kesempatan untuk saya agar bisa menjadikan kamu istri yang saya idam- idamkan.
Kalau memang dia sudah dilahirkan hanya untuk saya, kamu mau jungkir balik seperti apa, tetap saya yang dapat.
Belum ada Komentar untuk "40 Kata Kata Bijak BJ Habibie Penuh Inpirasi dan Motivasi"
Posting Komentar